Dasar Peristiwa Malam Nuzulul Quran 'Bulan Ramadhan, bulan yang di dalamnya diturunkan permulaan Al Quran'

- 23 Februari 2023, 22:16 WIB
Ilustrasi Dasar Peristiwa Malam Nuzulul Quran "Bulan Ramadhan, bulan yang di dalamnya diturunkan permulaan Al Quran"
Ilustrasi Dasar Peristiwa Malam Nuzulul Quran "Bulan Ramadhan, bulan yang di dalamnya diturunkan permulaan Al Quran" /Dwi Siti Nur/Pexels.com/Kedar Bhave

GianyarBali.com - Peristiwa malam Nuzulul Quran telah dijelaskan dalam Surah Al Baqarah ayat 195 yang memiliki arti,

“Bulan Ramadhan, bulan yang di dalamnya diturunkan permulaan Al Quran sebagai petunjuk bagi manusia dan penjelasan mengenai petunjuk itu dan pembeda (antara yang hak dan batil)”.

Nuzulul Quran juga erat kaitannya dengan Lailatul Qadar, yakni malam yang penuh berkah dan kemuliaan.

Baca Juga: Sejarah Malam Nuzulul Quran: Malam Nuzulul Quran, Malam Istimewa Turunnya Kitab Suci Al Quran

Seperti yang dijelaskan dalam Surah Al Alaq ayat 1-5 yang artinya:

“Sesungguhnya Kami telah menurunkannya (Al-Qur'an) pada malam qadar.

Dan tahukah kamu apakah malam kemuliaan itu? Malam kemuliaan itu lebih baik dari seribu bulan.

Pada malam itu turun malaikat-malaikat dan malaikat Jibril dengan izin Tuhannya untuk mengatur segala urusan. Malam itu (penuh) kesejahteraan sampai terbit fajar.”***

Editor: Muhammad Abdul Rosid


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x