Empuk dan Praktis Tanpa Presto: Resep Sop Buntut Bakar Idul Adha Kualitas Restoran yang Menggugah Selera

- 24 Mei 2023, 09:20 WIB
Empuk dan Praktis Tanpa Presto Resep Sop Buntut Bakar Idul Adha Kualitas Restoran yang Menggugah Selera
Empuk dan Praktis Tanpa Presto Resep Sop Buntut Bakar Idul Adha Kualitas Restoran yang Menggugah Selera /Tangkap Layar YouTube Devina Hermawan

Bumbu halus
8 siung bawang merah
8 siung bawang putih
1 sdm merica putih utuh
Minyak secukupnya

Baca Juga: Inilah Resep Sup Bakso Ayam Sayuran yang Lengkap Berbagai Tekstur, Yong Tau Foo Bahasa Asingnya

Bahan lainnya:

2 buah tomat
2 batang seledri, potong besar
2 batang daun bawang, potong besar
5 pcs kapulaga
4 cengkih
1 pala, geprek
2 liter air
1 sdm garam
1 sdm gula
1 sdm penyedap
4 buah wortel, potong
3 buah kentang, potong

Sambal hijau:

100 gr cabai rawit hijau
1 siung bawang putih

Baca Juga: Rahasia Sate Maranggi Empuk Tanpa Pengempuk yang Mengiris Miring, Resep Spesial Idul Adha 1444 Hidangan Lezat

Bumbu buntut bakar:

1 sdm saus tomat
2 sdm saus tiram
1 sdm kecap inggris
5 sdm kecap manis
2 sdm madu
1 sdm bawang bombai, iris
Margarin secukupnya
Garam, merica, penyedap sesuai selera

Pelengkap:

Halaman:

Editor: Muhammad Abdul Rosid


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x