5 Cara Ampuh Menghilangkan Bau Asap Rokok dari Dalam Rumah: Panduan Lengkap untuk Menyegarkan Udara Rumah Anda

- 24 Juli 2023, 09:06 WIB
Ilustrasi - 5 Cara Ampuh Menghilangkan Bau Asap Rokok dari Dalam Rumah: Panduan Lengkap untuk Menyegarkan Udara Rumah Anda
Ilustrasi - 5 Cara Ampuh Menghilangkan Bau Asap Rokok dari Dalam Rumah: Panduan Lengkap untuk Menyegarkan Udara Rumah Anda /Ponorogo News/

Selain untuk memberi sensasi aroma segar pada ruangan humidifier juga membantu menjaga tingkat kelembapan udara di dalam ruangan agar tetap stabil.

Baca Juga: Sajikan Hidangan Korea Berkualitas Restoran di Rumah: Tiga Resep Lauk Murah Tapi Mantap Cocok Untuk Keluarga

Anda juga bisa menggunakan pewangi gantung yang digantung pada kipas angin untuk mengganti aroma tidak sedap menjadi wangi.

#5 Tanaman Hias

Tips berikutnya adalah dengan memasukkan tanaman hias di dalam ruangan. Pilihlah tanaman hias yang tidak butuh banyak air dan mampu menyerap kadar C02 dengan cepat.

Selain ampuh untuk menyerap sisa-sisa asap rokok yang tertinggal tanaman hias juga bisa membuat ruangan Anda lebih terlihat indah dan asri.

Itulah beberapa tips cara menghilangkan bau asap rokok yang bisa Anda coba. Semoga bermanfaaat.***

Halaman:

Editor: Muhammad Abdul Rosid


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x