Tumis Cabai Hijau Khas Sunda: Hidangan Lezat untuk Menemani Ketupat Lebaran Idul Fitri 1444

- 15 April 2023, 04:25 WIB
Tumis Cabai Hijau Khas Sunda Hidangan Lezat untuk Menemani Ketupat Lebaran Idul Fitri 1444
Tumis Cabai Hijau Khas Sunda Hidangan Lezat untuk Menemani Ketupat Lebaran Idul Fitri 1444 /Tangkap Layar YouTube Devina Hermawan

Pelengkap:

Nasi putih

Langkah Membuat Tumis Cabai Hijau Khas Sunda:

1. Blender bawang putih, bawang merah, cabai rawit hijau, kemiri, kencur, terasi, kunyit dan sedikit minyak hingga halus

2. Tumis bumbu halus hingga minyak keluar lalu masukkan lengkuas, daun salam, dan daun jeruk, tumis hingga wangi

Baca Juga: Resep Satu ini Makanan Luar Biasa, Resep Cumi Cabai Hijau Gak Alot dan Pasti Nagih Anda, Selamat Mencoba

3. Belah cabai tanjung lalu masukkan ke dalam bumbu halus beserta cabai gendot, gula merah, dan air

4. Tambahkan garam, kaldu bubuk, dan kecap manis, masak di api kecil sedang selama 10-15 menit

5. Tumis cabai hijau siap disajikan

Itulah resep Tumis Cabai Hijau Khas Sunda yang nikmat dan cocok disajikan bersama ketupat lebaran Idul Fitri 1444.

Halaman:

Editor: Muhammad Abdul Rosid


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah