Resep Tong Seng Sapi Gulai: Empuk Berempah yang Menggoyang Lidah Cocok Untuk Menu Idul Adha Besok

- 11 Juni 2023, 09:12 WIB
Resep Tong Seng Sapi Gulai Empuk Berempah yang Menggoyang Lidah Cocok Untuk Menu Idul Adha Besok
Resep Tong Seng Sapi Gulai Empuk Berempah yang Menggoyang Lidah Cocok Untuk Menu Idul Adha Besok /Tangkap Layar YouTube Devina Hermawan

Bahan gulai:

500 gr daging sengkel / iga / ayam / campur, potong
2 lembar daun salam
2 batang serai, geprek
Daun kunyit / daun kari (opsional)
5 lembar daun jeruk
1/2 butir pala, hancurkan
2 butir cengkih
1 butir bunga lawang
3-5 butir kapulaga
3-4 cm kayu manis
1/2 buah asam kandis / asam jawa (opsional)
1,2 liter air
200 ml santan instant kental
1 sdt garam
⅓ sdt merica
1-2 sdt kaldu sapi / penyedap
1 sdt gula pasir

Bahan iris:

150 gr daging has dalam, opsional, potong
1 sdm margarin
5 siung bawang merah, iris
½ buah bawang bombai, iris
1 buah tomat merah, iris
2 batang daun bawang, potong
100 gr kol, iris
1 sdm kecap manis
½ sdm saus tiram
7 buah cabai rawit, iris
Bumbu-bumbu sesuai selera

Baca Juga: Cara Membedakan Daging Sapi dan Daging Kambing Kurban Agar Tidak keliru dalam Mengolah dan MemasaknyaBaca Juga: Cara Membedakan Daging Sapi dan Daging Kambing Kurban Agar Tidak keliru dalam Mengolah dan Memasaknya

Cara membuat:

1. Blender bawang merah, bawang putih, kemiri, kunyit, jahe, lengkuas, cabai keriting merah, ketumbar, jintan dan sedikit minyak hingga halus

2. Tumis bumbu halus hingga wangi lalu masukkan serai, daun salam, daun jeruk, pala, cengkeh, bunga lawang, kapulaga, kayu manis dan asam kandis, aduk rata

3. Tambahkan garam, merica, penyedap, daging sengkel yang telah dipotong dan air, presto selama 30 menit

4. Setelah empuk, masukkan santan dan gula, aduk rata

Halaman:

Editor: Muhammad Abdul Rosid


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x