Khutbah Jumat KH Zainal Fanani : Pengertian, Manfaat, Cara Meraih Ridho Allah SWT Serta Untung Ruginya

- 26 Januari 2023, 17:00 WIB
 Ilustrasi Khutbah Jumat KH Zainal Fanani : Pengertian, Manfaat, Cara Meraih Ridho Allah SWT Serta Untung Ruginya
Ilustrasi Khutbah Jumat KH Zainal Fanani : Pengertian, Manfaat, Cara Meraih Ridho Allah SWT Serta Untung Ruginya /Pixabay/Fuzz

وَقَالَ بَعْضُهُمْ اَلرَّاضِى مَنْ لَمْ يَنْدَمْ عَلَى فَائِتٍ مِنَ الدُّنْيَا وَلَمْ يَتَأَسَّفْ عَلَيْهَا.

Ba’du Shalihin berpendapat, orang yang ridlo adalah orang yang tidak menyesal karena ada atau tidaknya dunia.

Baca Juga: Awal Mula Ulama Besar Malang KH Moh Jazuli Yusuf mengamalkan Sholawat Wahidiyah, Simak Sejarahnya

Manfaat Ridha Kepada Allah atau Fadilah Ridho

Seperti apakah Manfaat Ridha Kepada Allah, Manfaat Berbuat Ridha Kepada Allah atau fadilah ridho kepada Allah, sebagaimana penjelasan Allah dalam Al Qur'an:

Sidang Jum’at yang berbahagia, Diantara fadilah ridlo seperti firman Allah SWT :

رَضِىَ اللهُ عَنْهُ وَرَضُوا عَنْهُ. وَقَالَ تَعَالىَ : وَهَلْ جَزَاءُ الإِحْسَانِ اِلاَّ الإِحْسَانَ

Allah ridlo terhadap kaum yang ridlo kepada-Nya dan tidak balasan yang paling tinggi nilainaya kecuali keridloan Allah kepada hambanya sebagai balasan/pahala terhadap hambanya.


وَمُنْتَهَى اْلاِحْسَانِ رِضَااللهِ عَنْ عَبْدِهِ وَهُوَ ثَوَابُ رِضَا اْلعَبْدِ عَنِ اللهِ

Allah SWT berfirman :

وَعَدَ اللهُ الْمُؤْمِنِيْنَ وَالْمُؤْمِنَاتِ جَنَّتٍ تَجْرِى مِنْ تَحْتِهَا اْلاَنْهَارُ خَالِدِيْنَ فِيْهَا وَمَسَاكِنَ طَيِّبَاتِ فىِ جَنَّةٍ عَدْنٍ وَرِضْوَانٍ مِنَ اللهِ اَكْبَرِ ذَلِكَ هُوَ اْلفَوْزُ الْعَظِيْمُ.

Halaman:

Editor: Muhammad Abdul Rosid


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x